Kendal – Selain mengerjakan sasaran fisik, para prajurit BKO dari Batalyon Arhanud 15/DBY juga berpartisipasi mengikuti kegiatan bakti sosial donor darah yang digelar di lokasi TMMD Reguler ke-118 Kodim Kendal tepatnya di kantor Kecamatan Boja, Kab. Kendal Jateng, (23/9/2023)
0 Comments