Malam Lepas Sambut Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY



Semarang - Puncak acara serah terima jabatan Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY,  Batalyon Arhanud 15/DBY menggelar Acara Malam Lepas Sambut Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY dari Letkol Arh Viki Herwandi, S.Sos. kepada Mayor Arh Reindi Trisetyo Nugroho bertempat di Garasi LDK, Rabu 9/8/2023.


Acara Malam Lepas Sambut ini dihadiri oleh pejabat lama dan pejabat baru Komamdan Batalyon Arhanud 15/DBY, seluruh prajurit Bhaladika dan tamu undangan mitra karib satuan.

Kalaedioskope perjalanan dinas Letkol Arh Viki Herwandi selama menjabat sebagai Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY menjadi pembuka acara sebelum sambutan

Post a Comment

0 Comments